Analisis Promosi Kesehatan Air Susu Ibu Perah (Asip) Terhadap Pengetahuan Ibu Bekerja Dalam Pemberian ASI Perah Di Posyandu Sawo Kelurahan Ngronggo

Ndamung, Frediance Pati (2025) Analisis Promosi Kesehatan Air Susu Ibu Perah (Asip) Terhadap Pengetahuan Ibu Bekerja Dalam Pemberian ASI Perah Di Posyandu Sawo Kelurahan Ngronggo. Undergraduate thesis, Universitas STRADA Indonesia.

[thumbnail of Skripsi 2111B0008 daftar pustaka.pdf] Text
Skripsi 2111B0008 daftar pustaka.pdf

Download (194kB)
[thumbnail of Skripsi 2111B0008 bab 1.pdf] Text
Skripsi 2111B0008 bab 1.pdf

Download (231kB)
[thumbnail of Skripsi 2111B0008 abstrak.pdf] Text
Skripsi 2111B0008 abstrak.pdf

Download (244kB)
[thumbnail of Skripsi 2111B0008.pdf] Text
Skripsi 2111B0008.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Latar belakang : Bayi yang tidak diberikan ASI, memiliki risiko kematian lebih besar karena terjadinya malnutrisi. ASI adalah air susu ibu yang mengandung nutrisi optimal, baik kualitas dan kuantitasnya. Pemberian ASI merupakan metode pemberian makan bayi yang terbaik. Menganalisis Promosi Kesehatan Air Susu Ibu Perah (ASIP)Terhadap Pengetahuan Ibu Bekerja Dalam Memberikan ASI.
Metode : Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian observasional analitik dengan pendekatan cross-sectional jumlah Populasi 30 responden. dengan menggunakan tehnik Total sampling didapatkan sampel sebanyak 30 responden. Kemudian di uji menggunakan Uji wilcoxon dengan tingkat kemaknaan α ≤ 0,05.
Hasil :. pengetahuan ibu bekerja sebelum dilakukan promosi kesehatan responden (43,3%) memiliki pengetahuan kurang yaitu 13 responden dan pengetahuan ibu bekerja sesudah dilakukan promosi kesehatan responden (70,0%) memiliki pengetahuan baik di Posyandu Sawo Kelurahan Ngronggo yaitu 21 responden dari total 30 responden. Berdasarkan hasil analisa data di atas menggunakan uji Wilcoxon di peroleh bahwa nilai p value sebesar 0,000 dengan demikian bahwa ρ value (0,000)≤ α (0,05
Kesimpulan : Berdasarkan hasil analisa data dapat disimpulkan H0 ditolak dan H1 diterima. Hal ini menunjukan adanya Pengaruh Promosi Kesehatan ASI Perah Terhadap Pengetahuan Ibu Bekerja Dalam Pemberian ASI Perah Di Posyandu Sawo Kelurahan Ngronggo
Kata Kunci : Promosi Kesehatan, Pengetahuan , Ibu Bekerja, Pemberian ASI, Posyandu.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: WQ Obstetrics > WQ 152-175 Childbirth. Prenatal Care
Divisions: Fakultas Keperawatan dan Kebidanan > S1 Keperawatan
Depositing User: Unnamed user with username hadi
Date Deposited: 07 Dec 2025 12:42
Last Modified: 07 Dec 2025 12:42
URI: http://repository.strada.ac.id/id/eprint/1115

Actions (login required)

View Item
View Item