Firmandy Pramudya, Adrian (2023) ANALISA PERBANDINGAN TERHADAP KONSUMSI KOPI DAN TEH DALAM MENURUNKAN TINGKAT KECEMASAN PADA REMAJA. Other thesis, IIK STRADA Indonesia.
Adrian Firmandy Pramudya.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Adrian Firmandy Pramudya-Abstrak.pdf
Download (1MB)
Adrian Firmandy Pramudya-Bab I.pdf
Download (1MB)
Adrian Firmandy Pramudya-Daftar Pustaka.pdf
Download (1MB)
Adrian Firmandy Pramudya-Lampiran.pdf
Download (1MB)
Abstract
ANALISA PERBANDINGAN TERHADAP KONSUMSI KOPI DAN TEH DALAM MENURUNKAN TINGKAT KECEMASAN PADA REMAJA MASA KINI
Adrian Firmandy Pramuyda,Heri Saputro
Institut Ikmu Kesehatan STRADA Indonesia
afirmandy@gmail.com
ABSTRAK
. Kecemasan adalah rasa tidak aman yang dirasakan setiap orang pada suatu saat dalam hidup mereka. bayak sekali masalah-masalah yang baru muncul karena transisi dari masa kanak-kanak,Karena masalah-masalah yang dihadapi remaja tidak terjadi begitu saja, bisa dari masalah dalam pendidikannya,dengan pertemanan,bisa juga masalah didalam rumah antara anak dan orang tua.
Kopi dan Teh merupakan minuman yang banyak dikonsumsi remaja pada umumnya karena mudah didapat dan harganya yg murah.Dibalik itu manfaat Kopi dan Teh salahsatunya dapat menurunkan
Kecemasan.Desain Penelitian yang digunakan adalah Cross Sectional Study dengan menggunakan Teknik Random Sampling Sample dalam penelitian ini merupakan remaja umur 12-21 tahun. Berdasarkan uji statistik menggunakan uji Chi-Square didapatkan hasil p = 0,922 >0,05 maka H0 diterima dan H1 ditolak yang berarti tidak ada hubungan perbandingan pada remaja setelah minum teh dan kopi terhadap tingkat kecemasan Peneliti yang akan datang dapat melakukan penelitian lebih lanjut mengenai Kecemasan secara keseluruhan dengan responden yang lebih luas agar data yang didapat jauh lebih akurat.
Kata Kunci : Kecemasan,Kopi,Remaja,Teh
| Item Type: | Thesis (Other) |
|---|---|
| Subjects: | WS Pediatrics > WS 113-132 Child Care. Nutrition |
| Divisions: | Fakultas Keperawatan dan Kebidanan > S1 Keperawatan |
| Depositing User: | Unnamed user with username hadi |
| Date Deposited: | 24 Sep 2024 07:04 |
| Last Modified: | 24 Sep 2024 07:04 |
| URI: | http://repository.strada.ac.id/id/eprint/141 |
